Menu

Sabtu, 09 Juli 2011

Program bulanan : SHARE MANGA

Hai,hai blogger sekalian. Untuk meramaikan blog saya yang sepi ini. Saya akan melakukan program bulanan yang mungkin akan blogger sukai. Yaitu, "Share Manga". Ini demi blog yang udah saya buat sekitar beberapa bulan yang lalu. Mungkin nggak terlalu banyak, tapi insya Allah bermanfaat. Hihihi...

Tapi, dari sejuta manga di Jepang menurut aku inti cerita mereka itu sama. Nggak ada bedanya. Mulai dari percintaan, pertarungan individu, peperangan, dan arti kehidupan dari masing-masing karakter manga. Akhir cerita selalu menuju kepada ketenangan dan kedamaian. Hah, namanya manga. Tapi, tetap jadi pilihan nomor satu-ku!!!

Share Manga untuk pertama ini aku mau masih manga-manga yang berunsur Shoujo dan Romance. Seterusnya mungkin aku akan nge'share manga dengan unsur Ecchi, hahahahaha!!. Tujuannya hanya meramaikan blog saja. Okay kita mulai saja!!!!

1. DENGEKI DAISY

Untuk manga ini, masih dalam proses pendownloadan. Jadi, belum diketahui inti ceritanya. Hehehehe... (Author kasih manganya nggak lengkap ah!!)

2. HAOU AIREN

Waduh, kalau untuk manga satu ini banyak banget adegan Ecchi-nya yang mungkin benar-benar menyiksa tubuh seorang gadis. Awal cerita Kurumi menolog seorang pria yang tak sengaja bertemu dengan dia saat pulang dari belanja. Nama pria itu adalah Hakuron. Kurumi sendiri nggak tau siapa sebenarnya Hakuron yang sepertinya sedang dikejar-kejar oleh beberapa orang. Ternyata, Hakuron itu adalah ketua dari kelompok mavia di Hongkong. Nama kelompok mavia itu adalah "Dragon Organitation". Hakuron memiliki tanda aneh di pelipis mata kirinya. Jika Hakuron marah atau sedang emosi tanda itu akan keluar bergambar naga hitam. Yah, kalau penasaran download aja komiknya. Atau beli ditoko-toko terdekat.

3. HANA KIMI

Pasti nggak asing lagi dengar manga yang satu ini. Ini adalah salah satu manga favorit ku. Saking serunya ampe dibikinin drama series-nya. Keren banget!!. Dalam manga ini sih aku lebih suka Nakatsu. Orangnya gokil banget. Dia stres karena dia pikir dia "GAY". Padahal, Ashiya memang perempuan yang manis banget. Sano sendiri udah tau dari awal kalau Ashiya itu perempuan. Ya tanpa sadar Sano suka sama Ashiya.

4. OURAN HIGH SCHOOL HOST CLUB

Ini sih lebih seru lagi. Banyak adegan gokil daripada cerita romantis. Jauh banget!!. Yah sama kayak "HANA KIMI", seorang cewek yang masuk ke sekolah cowok. Tapi, aku suka banget liat so kembar yang saling menjaga satu sama lainnya.

5. LOVE CELEB

Obsesi untuk menjadi seorang artis Kirara menjadikania harus bertemu dengan seorang bos produser yang disebut-sebut sebagai "Killer Virgin". Kirara sendiri nggak tau kalau ia diharuskan memberikan "Virgin" ke produser kaya itu. Tapi, Kirara nalah jatuh cinta sama produser tadi. Nama produser kaya itu Ginzou atau Gin. Dia emang mesum banget!!. Ketemu ma Kirara aj langsung mau ngambil "Virgin"-nya Kirara. Tapi, nie cerita seru banget!!!.

Sekian dulu ya "Share Manga"-nya. Untuk edisi berikutnya. Aku bakalan share manga-manga yang lebih seru dan menarik. Terima kasih, jangan lupa komennya ya blogger setia. (^_^)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar